NotesWhat is notes.io?

Notes brand slogan

Notes - notes.io

@kimbona1908 - D-31194 - Aksel

1. Obsessive Compulsive Disorder atau gangguan obsesif kompulsif lebih sering dikenal dengan singkatan OCD adalah kelainan psikologis yang menyebabkan seseorang memiliki pikiran obsesif dan perilaku yang bersifat kompulsif.
Kompulsif adalah perilaku repetitif sedangkan obsesif adalah pikiran dan ketakutan tidak masuk akal.

2. 4 tahap OCD adalah obsesi, kecemasan, kompulsi, dan kemudian kelegaan sementara.
Obsesi muncul saat pikiran penderita terus dikuasai oleh rasa ketakutan atau kecemasan. Kemudian obsesi dan rasa kecemasan akan memancing aksi kompulsi di mana penderita akan melakukan sesuatu agar rasa cemas dan tertekan dikurangi. Perilaku kompulsif tersebut akan membuat penderita merasa lega untuk sementara, tapi obsesi serta kecemasan akan kembali dan membuat penderita mengulangi pola tersebut.

3. Tingkat pengobatan OCD bergantung kepada sejauh apa dampak OCD yang dialami dalam kehidupan penderita. Ada beberapa langkah dalam penanganan OCD, yaitu:
Terapi perilaku kognitif (CBT). Terapi ini dapat membantu penderita untuk mengurangi kecemasan dengan mengubah cara pikir dan perilaku penderita
Jika tidak ditangani, perasaan tertekan dapat bertambah parah dan membuat penderita makin sulit untuk menghadapi OCD sehingga mengalami depresi. Tingkat depresi yang parah bahkan dapat memicu dorongan untuk bunuh diri.

4. Borderline personality disorder (BPD) merupakan salah satu kondisi psikologis yang serius dan termasuk dalam gangguan kepribadian.

5. Penyebab BPD
Penelitian menunjukkan banyak orang yang didiagnosis dengan BPD mengalami pelecehan atau ditelantarkan saat masih anak-anak, atau dipisahkan dari pengasuh mereka pada usia dini.
Gejala BPD
Orang dengan BPD cenderung memiliki masalah hubungan yang ditandai dengan banyak konflik, argumen, dan pemutusan hubungan
Lalu yang kedua Citra Diri,
Individu dengan BPD mengalami kesulitan terhadap stabilitas diri mereka.
Emosi pun, Individu dengan BPD
mengatakan bahwa mereka seolah-olah berada di sebuah roller coaster emosi, dengan perubahan suasana hati yang sangat cepat.
Selain itu juga karena perilaku, dan perubahan pola pikir terkait stres.

6. BPD biasanya diobati dengan intensif mungkin diperlukan saat kondisi kritis: a. memberikan kombinasi psikoterapi dan obat-obatan, b. rawat Inap dan, c. pengobatan.

7. a. Terapi
Jenis terapi yang umumnya di terapkan untuk kasus fobia adalah terapi perilaku kognitif yang dikombinasikan dengan terapi pemaparan atau desensitasi. Dalam terapi kombinasi ini, rasa takut pasien terhadap suatu objek atau situasi akan dikurangi secara perlahan" dengan cara meningkatkan frekuensi paparan terhadap objek atau situasi tsb secara bertahap.
b. Obat-obatan
Obat-obatan yang diberikan biasanya lebih bertujuan untuk membantu pasien menenangkan diri dan mengendalikan rasa takut dan paniknya terhadap suatu objek atau situasi yang ditakutinya. Salah satu obat yang biasa diberikan oleh dokter pada kasus fobia adalah obat antidepresan jenis penghambat pelepasan serotonin (SSRI). Obat ini bekerja dengan cara memengaruhi transmiter di dalam otak yang bernama hormon serotonin. Serotonin berperan dalam menciptakan dan mengatur suasana hati.

8. Pengamat fobia menggunakan bahasa logika sementara seorang pengidap fobia biasanya menggunakan bahasa rasa.

9. Bila seseorang terpapar terus menerus dengan subjek Fobia, hal tersebut berpotensi menyebabkan terjadinya fiksasi.

10. Kasus OCD
Bernice berusia 46 tahun saat mulai menjalani terapi. Ini keempat kalinya ia menjalani terapi. Gangguan obsesif-kompulsif dideritanya sejak 12 tahun lalu, tidak lama setelah kematian ayahnya.
Bernice terobsesi ketakutan mengalami kontaminasi, suatu ketakutan yang secara tidak jelas dikaitkan dengan kematian ayahnya karena pneumonia. Ia tidak nyaman bersentuhan dengan kayu, “objek yang bergores”, surat, benda yang dikemas kaleng, dan “noda perak” (peralatan yang berwarna perak). Ia tidak dapat menyatakan mengapa objek-objek tersebut merupakan sumber kemungkinan kontaminasi dengan kuman.
Untuk mengurangi rasa tidak nyaman, Bernice melakukan berbagai ritual kompulsif yang menghabiskan hampir seluruh waktunya. Seperti mandi selama 3-4 jam, untuk berulang kali mandi dan diantara waktu mandi ia mengelupas lapisan luar sabun mandi sehingga sepenuhnya bebas dari kuman. Waktu makan berlangsung berjam-jam, ia makan tiga suap makanan pada satu waktu, mengunyah setiap suapan 300 kali. Ini dilakukan untuk menghilangkan kontaminasi pada makanannya. Suaminya kadangkala terlibat dalam upacara makan tersebut, ia mengocok teko teh dan sayuran beku di atas kepala Bernice untuk menghilangkan kuman. Hal ini telah meremdahkan nilai kehidupannya hingga hampir tidak melakukan apapun selain itu. Ia tidak keluar rumah, mengerjakan pekerjaan rumah tangga, atau bahkan berbicara melalui telepon.

Ia merasa tidak aman sejak ayahnya meninggal, karena ayahnya lah yang sebelumnya menjaganya. Ia merasa trauma.

     
 
what is notes.io
 

Notes.io is a web-based application for taking notes. You can take your notes and share with others people. If you like taking long notes, notes.io is designed for you. To date, over 8,000,000,000 notes created and continuing...

With notes.io;

  • * You can take a note from anywhere and any device with internet connection.
  • * You can share the notes in social platforms (YouTube, Facebook, Twitter, instagram etc.).
  • * You can quickly share your contents without website, blog and e-mail.
  • * You don't need to create any Account to share a note. As you wish you can use quick, easy and best shortened notes with sms, websites, e-mail, or messaging services (WhatsApp, iMessage, Telegram, Signal).
  • * Notes.io has fabulous infrastructure design for a short link and allows you to share the note as an easy and understandable link.

Fast: Notes.io is built for speed and performance. You can take a notes quickly and browse your archive.

Easy: Notes.io doesn’t require installation. Just write and share note!

Short: Notes.io’s url just 8 character. You’ll get shorten link of your note when you want to share. (Ex: notes.io/q )

Free: Notes.io works for 12 years and has been free since the day it was started.


You immediately create your first note and start sharing with the ones you wish. If you want to contact us, you can use the following communication channels;


Email: [email protected]

Twitter: http://twitter.com/notesio

Instagram: http://instagram.com/notes.io

Facebook: http://facebook.com/notesio



Regards;
Notes.io Team

     
 
Shortened Note Link
 
 
Looding Image
 
     
 
Long File
 
 

For written notes was greater than 18KB Unable to shorten.

To be smaller than 18KB, please organize your notes, or sign in.