NotesWhat is notes.io?

Notes brand slogan

Notes - notes.io

1.  Pada proses spermatogenesis, sel yang bersifat diploid adalah….
A. Spermatogonium dan spermatosit sekunder
B. Spermatosit primer dan spermatid
C. Spermatogonium dan spermatid
D. Spermatosit sekunder dan spermatid
E. Spermatogonium dan spermatosit primer
Spermatogenesis yaitu proses pembentukan gamet atau sel kelamin jantan. Pada proses ini dari satu spermatogenesis dihasilkan empat sel gamet jantan (spermatozoid) yang bersifat haploid.
Jawaban : E
2. Proses pembentukan gamet di dalam alat reproduksi disebut…
A. Spermatozoid
B. Oogenesis
C. Gametogenesis
D. Sporulasi
E. Ovulasi
Proses pembentukan gamet atau sel kelamin. Sel gametterdiri dari gamet jantan (spermatozoa) yang dihasilkan di testis dan gamet betina(ovum) yang dihasilkan di ovarium. Terdapat dua jenis proses pembelahan sel yaitu mitosis dan meiosis.
Jawaban : C
3. Penghasil sel sperma pada alat reproduksi pria adalah….
A. Testis
B. Ovarium
C. Vas deferens
D. Uterus
E. Penis
Testis merupakan organ reproduksi pria yang berfungsi menghasilkan sperma. Ovarium merupakan organ reproduksi wanita yang berfungsi menghasilkan ovum. Vas deferens merupakan saluran yang menghubungkan epididimis dengan kantung sperma. Uterus adalah rahim. Penis adalah alat kopulasi laki-laki.
Jawaban: A
4. Penghasil ovum pada alat reproduksi wanita adalah….
A. Uterus
B. Ovarium
C. Vas deferens
D. Uterus
E. Penis
Merupakan tempat penghasil ovum. Berjumlah sepasang di kanan dan kiri. Masing-masing ovarium digantungkan oleh mesovarium.
Jawaban : B
5. Epididimis merupakan saluran pada alat reproduksi laki-laki yang berfungsi untuk….
A. Mengaktifkan sperma
B. Menampung sperma
C. Menggerakkan sperma ke luar
D. Menyimpan dan mengaktifkan sperma
E. Menyimpan dan mematangkan sperma
Epididimis,  berfungsi  sebagai  tempat pematangan dan penyimpanan sementara sperma.
Jawaban: D
6. Bagian alat reproduksi perempuan yang berperan sebagai tempat produksi sel telur adalah…..
A. Folikel dalam uterus
B. Folikel dalam oviduk
C. Folikel dalam ovarium
D. Korpus luteum
E. Korpus albikans
Ovarium merupakan tempat penghasil ovum. Berjumlah sepasang di kanan dan kiri. Masing-masing ovarium digantungkan oleh mesovarium. Folikel adalah kantung berisi cairan dalam ovarium (indung telur), di mana telur berkembang dan kemudian dilepaskan selama ovulasi.
Jawaban: C
7. Alat reproduksi luar pada perempuan adalah…..
A. Vulva dan himen
B. Fimbria dan luteal
C. Servik dan labium
D. Miometrium dan fimbria
E. Klitoris dan labium
Organ luar: Labia mayor, labia minor, klitoris, selaput dara, lubang tempat keluarnya urin, dan lubang vagina.
Jawaban: E
8. Pada pria terdapat alat-alat reproduksi sebagai berikut. Yang memiliki fungsi ganda, yaitu sebagai saluran urin dan sebagai saluran sperma pada saat ejakulasi adalah….
A. Vas deferens
B. Testis
C. Urethra
D. Epididimis
E. Penis
Urethra berfungsi sebagai saluran urine pada saat buang air kecil dan sebagai saluran sperma pada saat ejakulasi.
Jawaban: C
9. Pada peristiwa oogenesis, setiap 1 oogonium yang
mengalami meiosis akan membentuk …
A. 1 ovum fungsional dan 1 badan kutub
B. 1 ovum fungsional dan 3 badan kutub
C. 2 ovum fungsional dan 2 badan kutub
D. Ovum fungsional dan 1 badan kutub
E. Ovum fungsional

Jawaban: B
10. Berikut ini merupakan 3 kelenjar yang dapat mendukung kehidupan sperma pada pria, kecuali …
A.    Vesikula Seminalis
B.    Kelenjar Prostat
C.    Kelenjar Cowper
D.    Testis
E.    Tidak ada jawabannya
Testis merupakan organ kelamin pria yang berfungsi menghasilkan spermatozoa dan hormone testosteron, bukan untuk mendukung kehidupan sperma. Vesikulas seminalis berfungsi sebagai penghasil cairan nutrisi bagi sperma, memudahkan pergerakan, dan menetralkan keasaman saluran reproduksi wanita.Kelenjar cowper berfungsi menyekresikan cairan yang bersifat untuk membersihkan kotoran yang terdapat dalam saluran penis dan menetralkan keadaan asam uterus. Kelenjar prostat bekerja sebagai pengekskresi nutrisi yang diperlukan oleh sperma.
Jawaban: D
11.    Virus papilloma dapat menyebabkan penyakit…
A.    Herpes
B.    Sifilis
C.    Gonorrhea
D.    Condiloma accuminata
E.    Kencing Nanah
Virus papilloma menyebabkan penyakit condiloma accuminata berupa kutil kelamin. Sifilis (Penyakit raja singa) itu disebabkan oleh bakteri Treponema pallidum. Gonorrhea (kencing nanah) itu disebabkan oleh Neisseria Gonorrhoeae. Herpes itu disebabkan oleh virus Herpes Simplex.
Jawaban: D
12.    Ovum yang diovulasikan ovarium akan ditangkap oleh …
A.    Serviks
B.    Uterus
C.    Korpus luteum
D.    Fimbriae
E.    Vagina
Fimbriae terdapat pada tuba fallopi yang berfungsi menangkap sel telur saat ovulasi.
Jawaban: D
13. Organ wanita yang berfungsi sebagai tempat pertumbuhan dan perkembangan janin adalah….
A. Tuba falopi
B. Oviduk
C. Uterus
D. Ovarium
E. Vagina
Uterus merupakan organ yang berongga dan berotot. Berbentuk sperti buah pir dengan bagian bawah yang mengecil. Berfungsi sebagai tempat pertumbuhan embrio.
Jawaban: C
14. Di dalam sepanjang tuba falopi terdapat banyak silia yang selalu bergetar, silia tersebut berfungsi untuk….
A. Mempermudah perjalanan zigot
B. Mempermudah perjalanan sperma
C. Mempermudah perjalanan ovum
D. Mempermudah proses fertilisasi
E. Mempermudah proses ovulasi
Dalam sepanjang tuba falopi terdapat bulu getar(silia) yang mempermudah perjalanan bagi zigot untuk menuju rahim.
Jawaban: A
15. Karbohidrat yang terdapat dalam sekret spermatozoa adalah….
A. Fruktosa
B. Sukrosa
C. Glukosa
D. Galaktosa
E. Sukrosa
Kandungan karbohidrat pada secret spermatozoa merupakan fruktosa (gula buah)
Jawaban: A
     
 
what is notes.io
 

Notes.io is a web-based application for taking notes. You can take your notes and share with others people. If you like taking long notes, notes.io is designed for you. To date, over 8,000,000,000 notes created and continuing...

With notes.io;

  • * You can take a note from anywhere and any device with internet connection.
  • * You can share the notes in social platforms (YouTube, Facebook, Twitter, instagram etc.).
  • * You can quickly share your contents without website, blog and e-mail.
  • * You don't need to create any Account to share a note. As you wish you can use quick, easy and best shortened notes with sms, websites, e-mail, or messaging services (WhatsApp, iMessage, Telegram, Signal).
  • * Notes.io has fabulous infrastructure design for a short link and allows you to share the note as an easy and understandable link.

Fast: Notes.io is built for speed and performance. You can take a notes quickly and browse your archive.

Easy: Notes.io doesn’t require installation. Just write and share note!

Short: Notes.io’s url just 8 character. You’ll get shorten link of your note when you want to share. (Ex: notes.io/q )

Free: Notes.io works for 12 years and has been free since the day it was started.


You immediately create your first note and start sharing with the ones you wish. If you want to contact us, you can use the following communication channels;


Email: [email protected]

Twitter: http://twitter.com/notesio

Instagram: http://instagram.com/notes.io

Facebook: http://facebook.com/notesio



Regards;
Notes.io Team

     
 
Shortened Note Link
 
 
Looding Image
 
     
 
Long File
 
 

For written notes was greater than 18KB Unable to shorten.

To be smaller than 18KB, please organize your notes, or sign in.